Materi Bahasa Inggris Kelas 7 : Chapter I – Good morning. How are you?
Dalam bab ini peserta didik akan belajar melakukan komunikasi lisan dan tulis dengan (a) menyapa, (b) berpamitan, (c) berterima kasih, dan (d) meminta maaf, serta menanggapinya, sangat pendek dan sederhana. Kemampuan ini dapat meningkatkan kecerdasan sosial peserta didik, terutama menunjukkan kesantunan dan perhatian kepada orang lain sehingga akan menjaga dan memperbaiki hubungan interpersonal dengan lingkungan … Read more