Materi Bahasa Indonesia Kelas 9 : Mengidentifikasi informasi teks laporan hasil percobaan/teks laporan percobaan
Informasi sudah menjadi kebutuhan bagi siapapun saat ini. Informasi berkembang dan tersebar luas berawal dari teks laporan. Kemampuan membuat teks laporan dan memahami teks laporan menjadi penting agar informasi tentang apapun tersebar luas untuk mencerdaskan banyak orang. Teks Laporan dapat ditemukan di buku referensi. Contoh teks laporan berupa ensiklopedia,documenter,buku panduan,laporan percobaan, presentasi kelompok dan masih … Read more